Bolehkah Konsumsi Susu Saat Buka Puasa? Simak Penjelasannya | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Bolehkah Konsumsi Susu Saat Buka Puasa? Simak Penjelasannya

Editor: Annisa'a Ambarnis
Kamis, 04 April 2024 06:40 WIB

Bolehkah Konsumsi Susu Saat Buka Puasa? Simak Penjelasannya. Foto: Ist

Efek minum susu saat buka puasa dapat mengakibatkan kenaikan asam lambung yang ditandai dengan mulas, mual, sering bersendawa dan nyeri di sekitar ulu hati.

4. Menganggu keseimbangan hormon

Susu sapi mengandung hormon seperti progesteron dan estrogen yang bisa menganggu keseimbangan hormonal tubuh bila dikonsumsi saat perut kosong.

Tidak stabilnya hormon dapat membuat seseorang mudah lelah, perubahan nafsu makan, sakit kepala, timbulnya jerawat dan kenaikan berat badan.

5. Mengakibatkan penumpukan lendir

Pada sebagian orang mengonsumsi saat perut kosong bisa meningkatkan produksi lendir pada saluran pernapasan.

Hal tersebut dapat memperburuk kondisi seperti sinusitis atau asma yang diderita oleh seseorang.

(ans)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video