​Huawei Ciptakan Ruang Kerja Pintar di Masa Pandemi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​Huawei Ciptakan Ruang Kerja Pintar di Masa Pandemi

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Diyah Khoirun Nisa
Rabu, 09 Desember 2020 14:20 WIB

Jason Zhang, Presiden Departemen Cloud & AI Business Huawei Indonesia. (foto: ist)

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Di masa pandemi, beberapa dari perusahaan sering kali melakukan virtual meeting saat WFH (Work From Home). Untuk itu, menghadirkan IdeaHub, yakni inovasi smart office untuk mengubah ruang kerja tradisional menjadi ruang kerja pintar.

IdeaHub ini menggabungkan Cloud Meeting dengan kualitas HD, sehingga perangkat komunikasi seperti proyektor, papan tulis, mikrofon, pengeras suara, tablet, PC, TV, dan konferensi video tanpa terbebani koneksi kabel yang rumit menjadi solusi kolaborasi digital yang ramping.

Presiden Departemen Cloud & AI Business Indonesia Jason Zhang mengatakan, IdeaHub memperkenalkan cara baru untuk bekerja di kehidupan normal baru, membentuk ruang kolaboratif all in one untuk melakukan rapat yang lebih efisien, bertukar pikiran secara produktif, seminar pengajaran, dan banyak lagi.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Teknologi Huawei

Berita Terkait

Bangsaonline Video