Maju Pilwali, Bayu Airlangga Jadikan Surabaya Sebagai Penopang IKN | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Maju Pilwali, Bayu Airlangga Jadikan Surabaya Sebagai Penopang IKN

Editor: Arief
Kamis, 13 Juni 2024 20:54 WIB

Kader DPD Projo Jatim, Bayu Airlangga saat mendaftarkan diri sebagai Bakal Calon Wali Kota Surabaya melalui PSI.

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Ketua DPR Pro Jokowi (Projo) Jawa Timur, sekaligus Kader Partai , Bayu Airlangga mendaftarkan diri sebagai Bakal Calon Wali Kota (Bacawali) melalui Surabaya. Sebelumnya, Bayu telah mendaftarkan diri melalui timnya di NasDem.

Bayu mengatakan, dirinya memiliki keinginan memajukan Kota Surabaya, khususnya di bidang infrastruktur dan transportasi umum warga.

Selain itu, ia juga berkeinginan menjadikan Kota Pahlawan sebagai kota penopang Ibu Kota Nusantara (IKN).

"Harapan saya terkait Surabaya, kan Surabaya ini sebagai kota penopang atau kota yang mensupport Ibu Kota Nusantara (IKN). Tentunya infrastruktur fisik, transportasi di Surabaya harus kita kembangkan lebih bagus dan lebih maju," kata Bayu, Kamis (13/6/2024).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video