Bawaslu Bangkalan Catat Pelanggaran Pemilu 2024 Meningkat hingga 100 Persen | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Bawaslu Bangkalan Catat Pelanggaran Pemilu 2024 Meningkat hingga 100 Persen

Editor: Novandryo W S
Wartawan: Ahmad Fauzi
Rabu, 10 Juli 2024 10:07 WIB

Media Gathering yang digelar Bawaslu Bangkalan di rooftop kantor Bawaslu Bangkalan

BANGKALAN,BANGSAONLINE.com- Badan Pengawas Pemilu () mencatat pelanggaran meningkat hingga 100%.

Hal tersebut merupakan hasil dari pengawasan, pencegahan dan penindakan pelanggaran yang disampaikan saat media Gathering di rooftop kantor Selasa (9/7/2024).

"Hasil penangan 2024 ,meningkat jika dibandingkan dengan Pilkada 2018 dan Pemilu 2019, di mana penangan pelanggaran Pilkada 2018 mencapai 5 laporan dan 10 temuan, Pemilu 2019 sebanyak 28 laporan dan 6 temuan sedangkan , ada 44 laporan, 11 temuan," kata Ketua Ahmad Mustain Saleh.

Sedangkan, di tingkat kecamatan ada 9 temuan, 2 laporan, di mana jenis pelanggarannya berupa adminstratif, kode etik dan pidana.

"Bentuk keterbukaan kami, keberadaan kami, bahwa ada dan bekerja," tegas pria yang akrab dipanggil Ta'in ini.

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video