Trik Rangsang Anak Suka Makan dengan Kreasi Jelly | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Trik Rangsang Anak Suka Makan dengan Kreasi Jelly

Jumat, 05 Februari 2016 12:37 WIB

Hj Nihayatul Laila Akmal Boedianto ketika membuat kreasi jelly. foto: syuhud/ BANGSAONLINE

"Dengan kita sering berkreasi dalam menyajikan makanan atau jajanan di keluarga, kami yakin keluarga tidak merasa bosan. Boleh berkreasi namun tetap menjaga kandungan gizi dan vitamin yang ada di dalamnya," sambungnya.

Menurut Nina, salah satu instruktur jelly art, ini memang baru booming di masyarakat. Untuk menciptakan kreasi ini memang mudah. Namun, dibutuhkan kesabaran dan ketelitian serta berhati-hati.

Cara membuatnya tidak butuh waktu lama. Cuma diperlukan beberapa peralatan yang mudah didapat di toko-toko, termasuk bahan-bahannya. "Karena bahannya tanpa bahan pengawet, maka ketahanan jajanan ini hanya mampu sehari saja, bisa dua hari jika dimasukkan dalam lemari pendingin," terangnya. (hud)

 

 Tag:   Gresik

Berita Terkait

Bangsaonline Video