Calon Kapolri Memohon Diberi Kesempatan Ikut Fit and Proper Test | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Calon Kapolri Memohon Diberi Kesempatan Ikut Fit and Proper Test

Selasa, 13 Januari 2015 19:06 WIB

Budi Gunawan. Foto: tempo.co.id

Ketua Komisi III DPR RI, Aziz Syamsudin menegaskan, bahwa prosesi fit and proper test terhadap calon Kapolri akan terus dijalankan.

"Dari Pak Jokowi suratnya sudah lewat Paripurna dan dibawa ke Bamus. Dan Bamus juga telah melalui mekanisme dan tata tertib,"  kata Azis usai bertemu dengan di kediamannya, di kawasan Duren Sawit, Jakarta, Selasa, (13/1).


Hasil hasil rapat Komisi III DPR siang tadi, delapan fraksi, yaitu PDIP, Golkar, PPP, PAN, PKS, Nasdem, Hanura, dan Gerindra mendukung untuk dilanjutkan proses fit and proper test digelar.

Sementara PPP mendukung dilanjutkan dengan catatan. "Sementara Fraksi Demokrat meminta untuk tidak dilanjutkan," tandasnya.

Sumber: rmol.com

 

sumber : rmol.com

Berita Terkait

Bangsaonline Video