PHE TEJ dan BPBD Tuban Gelar Simulasi Kebakaran Akibat Semburan Gas

PHE TEJ dan BPBD Tuban Gelar Simulasi Kebakaran Akibat Semburan Gas

TUBAN, BANGSAONLINE.com - Pertamina Hulu Energi Tuban East Java () dan bersama stakeholder terkait menggelar simulasi tanggap darurat kebakaran akibat semburan gas di Sumur Sumber 1A Kecamatan Merakurak, Kamis (18/7/2024).

Dalam simulasi itu, dan BPBD juga melibatkan 138 personel yang terdiri dari Pemerintah , Pemerintah , Camat Merakurak, , , Puskesmas Merakurak, Polres Tuban, Kodim 0811 Tuban, dan PT Sumber Aneka Gas (SAG).

Pjs Manager TEJR Field, Ari Setiawan, menyatakan dalam simulasi tersebut dibuat seolah-olah terjadi semburan gas dan kebakaran dari pipeline wellhead sumur di Lapangan Sumber 1A.

Sedangkan, kondisi angin mengarah ke pemukiman, sehingga menimbulkan radiasi panas yang meresahkan warga.

Di sisi lain, Tactical Response Team (TRT) tidak dapat mengatasi kebakaran, sehingga memerlukan bantuan Damkar dan untuk pemadaman api dan evakuasi warga.

"Alhamdulillah dalam kurun waktu dua jam, kebocoran gas dapat dikendalikan, api berhasil dipadamkan, dan warga berhasil dievakuasi ke tempat evakuasi sementara (TES)," ujar Ari.

Klik Berita Selanjutnya

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO