Telegram Rilis Menu Terbaru, Bisa Pindahkan History Chat dari WhatsApp ke Telegram

Telegram Rilis Menu Terbaru, Bisa Pindahkan History Chat dari WhatsApp ke Telegram

Listen to this article

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Akhir-akhir ini banyak pengguna yang dipusingkan dengan kebijakan terkait privasi yang diperbarui oleh aplikasi percakapan tersebut. Beberapa dari mereka yang merasa terganggu dengan kebijakan baru , mulai beralih ke aplikasi percakapan alternatif, di antaranya adalah .

adalah platform yang didesain mirip seperti dengan beberapa fitur unggulan, yaitu penyimpanan media yang tidak langsung pada memori internal smartphone. Pengguna menyimpan foto, video, ataupun file lainnya pada server sendiri. So, memori internal smartphone kamu bakal lebih hemat.

Banyaknya para pengguna yang menjadikan menjadi aplikasi percakapan alternatif karena kecewa dengan kebijakan baru yang diterapkan oleh , ternayta ditangkap oleh . Kali ini menambahkan fitur terbaru, yakni pengguna bisa memindah history chat dari ke aplikasi .

Dilansir BANGSAONLINE.com dari Halaman Blog , mereka menyatakan bahwa, "Pengguna sudah mencapai 100 Juta Pengguna baru pada bulan januari 2021. Mulai Hari ini, Semua pengguna dapat memindahkan riwayat obrolannya, termasuk video dan dokumen ke Aplikasi dari Aplikasi , Line, dan Kakaotalk".

Untuk memindahkan chat dari iOS:

1. Buka Halaman Info Kontak atau Group Info di

2. Tap Export Chat dan pilih di menu Share

Untuk Pengguna :

1. Buka Obrolan

2. Pilih 3 titik Menu

3. Pilih Lainnya

4. Export Obrolan

5. Pilih dan Bagikan

juga memberikan kenyaman pada penggunanya di mana pengguna dapat mengontrol jejak digitalnya. Melalui fitur ini, pengguna dapat menghapus pesan yang dikirim di kedua sisi (penerima dan pengirim).

Dengan adanya pembaruan ini, pengguna akan mendapatkan lebih banyak kontrol terhadap obrolan grup rahasia dan riwayat panggilan yang telah dilakukan.

Dengan banyaknya fitur baru yang dirilis oleh , bisakah menggeser sebagai aplikasi percakapan nomor satu di dunia? Kalau kamu bagaimana? Mau ikutan pindah ke atau tetap dengan (ARP)

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO