​Kementerian Lingkungan Hidup Bakal Bantu Pasuruan Wujudkan PDUS di 2020 | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​Kementerian Lingkungan Hidup Bakal Bantu Pasuruan Wujudkan PDUS di 2020

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Ahmad Habibi
Minggu, 08 September 2019 23:11 WIB

PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Sampah rumah tangga dan sampah perusahaan sejatinya masih bisa dikelola menjadi barang bernilai ekonomis dan menghasilkan nilai uang. Namun, untuk mengubah sampah menjadi barang yang bernilai ekonomis memerlukan sarana dan prasarana yang lengkap.

Hal inilah yang sedang diupayakan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Pasuruan. Menurut keterangan Plt DLH Kabupaten Pasuruan Indra, pihaknya tengah merencanakan pembangunan PDUS (Pusat Daur Ulang Sampah) sebagai upaya penanganan sampah. Untuk mewujudkan itu, sudah menyiapkan luas lahan 1,5 Ha di Desa Dawesari, Kecamatan Grati.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video