​Ajak Hilangkan Stres Akibat Covid-19, BANGSAONLINE TV Garap Humor Gus Dur | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​Ajak Hilangkan Stres Akibat Covid-19, BANGSAONLINE TV Garap Humor Gus Dur

Editor: tim
Selasa, 12 Mei 2020 21:50 WIB

Kru penggarap program humor Gus Dur BANGSAONLINE TV berdoa saat buka puasa bersama, Selasa (12/5/2020). foto: bangsaonline.com

SURABAYA, BANGSAONLINE.com – Jenuh dan stres karena selalu di rumah akibat ? Mari kita hilangkan dengan humor segar .

Ya, kini BANGSAONLINETV sedang menggarap program jenaka yang diadopsi dari buku berjudul “ hanya Kalah dengan Orang Madura”. Buku yang ditulis M Mas’ud Adnan ini menceritakan tentang humor-humor segar yang pernah disampaikan KH Abdurrahman Wahid, presiden RI keempat.

(Prof Dr M. Mahfud MD bersama Pro Dr KH Asep Saifuddin Chalim, MA. Foto: MA/BANGSAONLINE.COM) 

Abdul Halim Faus, penanggungjawab program Rindu ini mengaku baru saja menggelar rapat bersama tim. “Rapat tim memutuskan siap menggarap program ini secara profesional,” kata Abdul Halim Faus yang mantan pemain Teater Jaguar yang kini secara resmi bergabung dengan Bangsa Group, korporasi yang dipimpin M Mas’ud Adnan. Korporasi ini meliputi HARIAN BANGSA, BANGSAONLINE.com, BANGSAONLINE TV, dan HB.net.

Halim Faus mengaku rapat sambil buka puasa. “Alhamdulillah, bisa buka bersama dengan tim lengkap. Juga dihadiri pemeran ,” kata Halim Faus.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video