Disparbudpora Sumenep Putuskan Tempat Wisata Tetap Ditutup | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Disparbudpora Sumenep Putuskan Tempat Wisata Tetap Ditutup

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Alan Sahlan
Jumat, 29 Mei 2020 18:22 WIB

Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimka), kepala desa, pemilik destinasi wisata, dan instansi, Kamis (28/5/2020) kemarin.

“Kita sudah menjadi maklum bersama, saat lebaran ketupat, warga biasanya berbondong-bondong mendatangi lokasi wisata. Ini yang harus diantisipasi. Makanya dilakukan penjagaan guna menghalau warga untuk tidak berkerumun atau masuk lokasi wisata,” tandasnya.

Semua destinasi wisata harus ditutup tidak boleh ada yang buka, terutama yang harus diwaspadai dan diantisipasi yaitu Pantai Lombang dan Slopeng. Sebab ketika pesta ketupat, sudah menjadi budaya bagi masyarakat luas untuk meramaikan tempat tersebut

“Inilah kenapa harus ada penjagaan dari aparat keamanan maupun pemilik destinasi wisata di lokasi wisata,” pungkasnya. (aln/zar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video