​Daop 9 Jember Berlakukan Penyesuaian Tarif untuk KA Jarak Jauh | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​Daop 9 Jember Berlakukan Penyesuaian Tarif untuk KA Jarak Jauh

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Yudi Indrawan
Selasa, 23 Juni 2020 13:41 WIB

Ilustrasi.

Lebih lanjut, dia juga menyampaikan, untuk jumlah penumpang atau tempat duduk, KA hanya diperbolehkan untuk 70 persen saja dari jumlah tempat duduk yang ada. Namun, saat ini tingkat okupansi Jember masih rendah.

"Sampai dengan kemarin, data penumpang KA di Jember mencapai 300 sampai 350 penumpang saja. Sedangkan tiket yang disediakan mencapai 3.250," jelas Mahendro.

Mahendro mengungkapkan, KA dengan tingkat okupansi tertinggi di Daop 9 adalah KA Probowangi dengan tujuan Jember-Surabaya Gubeng (PP). "Paling banyak masih Probowangi jurusan Jember-Surabaya. Jumlah penumpang bisa mencapai 100 penumpang perharinya," tutupnya. (jbr1/yud/zar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video