Apakah Lari Setiap Hari Punya Efek Buruk Bagi Tubuh? Ini Penjelasannya

Apakah Lari Setiap Hari Punya Efek Buruk Bagi Tubuh? Ini Penjelasannya Apakah Lari Setiap Hari Punya Efek Buruk Bagi Tubuh? Ini Penjelasannya. Foto: Ist

4. Sindrom bokong mati rasa

Apabila Anda merasakan bokong mati rasa atau sakit yang menjalar hingga ke pinggul, punggung Bawah, belakang kaki, dan lutut, Anda mungkin mengalami tendinopati gluteus medius yang dikenal sebagai sindrom bokong mati rasa.

Hal itu bisa terjadi pada pelari jarak jauh dan orang yang terlalu banyak duduk.

5. Sering buang air kecil

Hasil studi yang diterbitkan dalam British Journal of Sports Medicine menunjukkan bahwa 30 persen wanita yang aktif berlari pernah mengalami inkontinensia urine.

Prevalensi inkontinensia urine paling tinggi dilaporkan terjadi pada wanita yang melakukan olahraga dengan intensitas tinggi, seperti berlari. Hal itu dapat terjadi karena otot-otot panggul melemah saat berlari.

6. Kehilangan gairah seks

Hasil studi yang diterbitkan Jurnal Medicine & Science in Sports & Exercise menjelaskan bahwa beberapa pria yang lari setiap hari justru mengalami penurunan libido. Hal itu dikarenakan adanya penurunan kadar testosteron.

Dikutip dari Eat This Not That dan Mayo Clinic, yaitu sekitar 9,6 km dalam seminggu.

(ans)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Mahasiswa Indonesia Bekerja Part Time Sebagai Petani di Jepang, Viral Karena Gajinya, ini Kisahnya':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO