Peringati HUT ke-79 RI, Pj Wali Kota Kediri Apresiasi Paskibra | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Peringati HUT ke-79 RI, Pj Wali Kota Kediri Apresiasi Paskibra

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Muji Harjita
Minggu, 18 Agustus 2024 11:20 WIB

Pj Wali Kota Kediri, Zanariah (tengah), saat menghadiri malam tasyakuran peringatan HUT ke-79 RI. Foto: Ist

Pertama atlet Kota Kediri yang berhasil meraih juara di Perpaprov II Jatim yakni Abdul Aziz Nur Juara 1 Atletik 800 M T37 Putra, Eifie Julian HikmahJuara 2 Atletik 100 M T47 Putri, dan Fitriana LestariJuara 2 Tolak Peluru TRW Putri.

Lalu anak berprestasi yang berhasil meraih juara pada Invitasi Olahraga Tradisional yakni Sinta Nahdhiatun Nisakh Juara 1, Jeni Dwi Ningtias Sari Juara 1, Cynthia Cahyadewi S Juara 1, dan Aulia Nazifa Dista Juara 1. 

Pada Kejurprov MTB XCO ISSI Jatim, atlet berprestasi yang berhasil meraih juara yaitu Almira Ketrin Radita Juara 1 kategori Women Pra Youth, Alvin Cetta Kumara Juara 1 kategori Men Pra Youth dan Kiara Anggi Ayesha Lifki, Juara 1 kategori Women Youth. Sedangkan pada Kejurprov Tenis Junior diraih oleh Kirani Asna Nurhidayati Juara 1.

Siswa siswi berprestasi Kota Kediri lainnya yang turut diberikan penghargaan pada Tasyakuran HUT ke-79 RepubIik Indonesia Kota Kediri ini yakni pada Lomba Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Tingkat Provinsi, ada Laderra Emmanuela Adistha Lovely Juara 1 Provinsi Cabor Bulutangkis, Rivaldi Decandra Mohi Juara 1 Cabor Senam Sport Aerobik Putra, dan Yohana Diestita Syahputra Juara 1 Cabor Senam Sport Aerobik Putri. 

Ada juga Rifat Maulana Nugraha yang berhasil meraih penghargaan Tingkat Nasional Bintang Sobat SMP. Terakhir, anak berprestasi Kota Kediri yang membanggakan adalah Adeeba Izzah Mumtaztaqiyya Ulayya Juara 2 Kejuaraan Catur Eastern Asian Chess Championship di Penang Malaysia 2024. (uji/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video