​Gandeng Disdukcapil Sumenep, Pemdes Karang Cempaka Tertibkan Administrasi Kependudukan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​Gandeng Disdukcapil Sumenep, Pemdes Karang Cempaka Tertibkan Administrasi Kependudukan

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Alan Sahlan
Rabu, 30 September 2020 19:27 WIB

Pemdes Karang Cempaka Tertibkan Administrasi Kependudukan. (foto: ist).

SUMENEP, BANGSAONLINE.com - Dalam rangka menertibkan administrasi kependudukan, Pemerintahan Desa (Pemdes) Karang Cempaka, Kecamatan Bluto menggandeng Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Sumenep untuk merekam data kependudukan masyarakat yang belum terdaftar dan memiliki e-KTP, KK, dan akta kelahiran di balai desa setempat.

Kepala Desa Karang Cempaka, Arifah, S.Pd., mengatakan bahwa Pemdes Karang Cempaka sengaja mendatangkan petugas dari Disdukcapil Sumenep untuk membantu masyarakat melengkapi identitasnya.

"Ya, untuk itu, kami sengaja mendatangkan petugas dari Disdukcapil Kabupaten Sumenep, semata-mata untuk membantu masyarakat yang belum memiliki identitas diri seperti e-KTP, KK, dan akta kelahiran," ujarnya, Selasa (29/9/2020).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video