​Dua Belas Poktan Kecamatan Dasuk Sumenep Tandatangani Naskah Perjanjian Hibah BMN | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​Dua Belas Poktan Kecamatan Dasuk Sumenep Tandatangani Naskah Perjanjian Hibah BMN

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Alan Sahlan
Kamis, 15 Oktober 2020 20:14 WIB

Kelompok Tani (Poktan) se-Kecamatan Dasuk menandatangani naskah perjanjian.

"Hal ini merupakan kontribusi untuk membangun transparansi dan akuntabilitas bidang pengawasan di lingkup Inspektorat Jenderal dan pada umumnya," terangnya di sela-sela kegiatan berlangsung, Rabu (14/10/2020) kemarin.

Sementara itu, Koordinator Pelaksana Pertanian Kecamatan Dasuk, Hendra Setiawan mengatakan, terdapat dua belas poktan yang melakukan penandatanganan surat perjanjian hibah BMN , di antaranya yakni Kelompok Tani Bintang Nangghala, Pantura, Takong Jaya, Janur Kuning Montora Jaya, Sumber Hasil Daleman, Hasil Murni Tajjan, Labang Agung, Maju Jaya, Melati, Maju Jaya Dasuk Timur, dan Kelompok Wanita Tani (KWT) Sumber Sari.

"Kabupaten Sumenep dapat 175 unit bantuan alsintan yang disalurkan dari pada tahun 2019. Untuk itu kami harapkan, para penerima bantuan alsintan di Kecamatan Dasuk untuk agar lebih bersemangat lagi dalam meningkatkan produktivitas pertanian guna tercapainya ketahanan pangan di Kecamatan Dasuk yang lebih baik," tandasnya. (aln/zar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video