Puluhan Guru di Tuban Ikuti Program Pengembangan Kompetensi Berbasis LMS | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Puluhan Guru di Tuban Ikuti Program Pengembangan Kompetensi Berbasis LMS

Editor: Rohman
Wartawan: Gunawan Wihandono
Selasa, 07 Desember 2021 01:17 WIB

Puluhan guru di Tuban saat mengikuti program pengembangan kompetensi berbasis mobile Apps Learning Management System.

"Terdapat sebanyak 62 guru dan kepala sekolah yang mengikuti program ini. Harapannya setelah pelatihan ini mereka bisa mengajarkan menggunakan sistem yang menyenangkan," tuturnya.

Sementara itu, , Miyadi mengapresiasi kegiatan ini. Menurut dia, guru sebagai tenaga profesional dan diharapkan dapat mencerdaskan anak-anak bangsa menjadi generasi yang berkarakter.

Dengan pelatihan yang didapat, lanjut Miyadi, guru dapat menjadi pioner di lembaganya mengabdi maupun di kelompok kerja guru lainnya. Dengan demikan, ekosistem pendidikan yang baik dan maju di Kabupaten Tuban bakal tercipta.

“Kami berharap, acara pengembangan kompetensi dimanfaatkan, bagi kepala sekolah dan guru. Agar kelak ada inovasi baru dalam pembelajaran di kelas,” kata Miyadi. (gun/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video