Wujudkan Wisata Bahari, Pemkot Pasuruan Teken MoU dengan PT Pelindo III

Wujudkan Wisata Bahari, Pemkot Pasuruan Teken MoU dengan PT Pelindo III Wakil Wali Kota Pasuruan, Adi Wibowo, saat menyaksikan penandatanganan MoU bersama PT Pelindo 3 terkait pengembangan kawasan pelabuhan di Kota Pasuruan.

KOTA PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Tak lama lagi, di bakal segera terwujud. Pemerintah Kota (Pemkot) Pasuruan telah menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Regiona lII tentang pengembangan kawasan pelabuhan.

Wakil Wali , Adi Wibowo, mengatakan kerja sama dengan dalam pengembangan kawasan pelabuhan merupakan salah satu cara mempercepat pembangunan , khususnya di sektor wisata. 

Baca Juga: Pemkot Pasuruan Meriahkan Hari Ikan Nasional dengan Lomba Masak dan Senam Gemarikan

"Dengan adanya kesepakatan bersama ini diharapkan dapat mendukung pengembangan wisata di yang terintegrasi," ujarnya saat penandatanganan MoU, Senin (29/11) sore.

Menurut dia, kerja sama antara Pemkot Pasuruan dengan terdiri dari tiga ruang lingkup. Yakni, pelaksanaan koordinasi dengan kerja sama dalam optimalisasi potensi pendapatan daerah di kawasan . Lalu, pelaksanaan kerja sama dalam kegiatan pengembangan infrastruktur di sesuai dengan ketentuan yang berlaku, dan pemanfaatan ruang dan penyelenggaraan bangunan di .

Baca Juga: Lepas Kontingen Popda dan Peparpeda 2024, Pjs. Wali Kota Pasuruan Minta Jaga Sportivitas

Nantinya, para kepala OPD terkait juga diminta agar lebih banyak menyumbangkan gagasan-gagasan inovatif untuk mendukung peningkatan pembangunan di .

"Revitalisasi kawasan pelabuhan sejak awal memang sudah masuk salah satu prioritas pembangunan sebagai perwujudan visi misi , yakni maju ekonominya, indah kotanya, dan harmoni warganya," katanya.

Sementara itu, pihak PT menyebutkan bahwa pihaknya kini mengemban tugas untuk mengoptimalkan aset-aset yang dimiliki PT Pelindo. Diharapkan Pemkot Pasuruan bisa memanfaatkan aset-aset tersebut dengan baik.

Baca Juga: Diskominfotik Kota Pasuruan Gandeng USAID IUWASH Tangguh Sosialisasikan E-Sambat dan SP4N Lapor

Di Pelabuhan , memiliki dua dermaga dan sejumlah gudang serta beberapa lahan. 

"Kami ditugasi mengoptimalkan aset-aset kami. Proposal yang ditawarkan Pemkot Pasuruan sejalan dengan tugas kami," katanya. (ard/mar)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Heboh, Bayi Diduga Hasil Hubungan Gelap Ditemukan Warga Kota Pasuruan di Saluran Irigasi Sawah':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO