Mas Abu Terima Hasil Studio Perancangan Kota dan Transportasi dari Unibraw Malang | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Mas Abu Terima Hasil Studio Perancangan Kota dan Transportasi dari Unibraw Malang

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Muji Harjita
Selasa, 10 Januari 2023 16:06 WIB

Wali Kota Kediri, Abdullah Abu Bakar (kanan), saat menerima hasil studio perancangan kota dan transportasi dari Universitas Brawijaya Malang. Foto: Ist

Oleh karena itu, ia ingin tata kota di wilayahnya lebih keren dan bisa membuat nyaman orang yang tinggal di sana. Mas Abu mengaku jika daerah yang dipimpin bukanlah kota yang besar, namun kota ini menarik karena jarang ada kota seperti Kota yang di tengahnya dibelah oleh Sungai Brantas.

Maka dari itu, ia berharap kolaborasi antara Malang dan Pemkot yang telah terjalin ini menjadi satu kesatuan sehingga bisa memberikan kemajuan untuk Kota .

Hasil studio dari mahasiswa Malang ini juga bisa dijadikan masukan untuk pengembangan tata kota dan peningkatan kualitas transportasi di Kota .

“Kita berharap apa yang sudah kita buat ini bisa relate hingga 15-25 tahun ke depan,” imbuhnya.

Turut hadir dalam kegiatan ini Pimpinan Departemen Perencanaan Wilayah Kota Fakultas Teknik Malang, I Nyoman Suluh Wijaya; Sekretaris Daerah Kota , Bagus Alit; Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kota , Ferry Djatmiko; Kepala Bappeda Kota , Chevy Ning Suyudi; dan para kepala OPD di lingkungan Pemkot . (uji/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video