Formulir C6 di Banyuates Sampang Belum Diedarkan

Formulir C6 di Banyuates Sampang Belum Diedarkan Ilustrasi. Foto: Ist

"Sudah saya perintahkan sejak tanggal 9 Februari dan akhir pengedaran C6 itu di tanggal 11 kemarin," ujarnya.

Menurut dia, persoalan di Desa Banyuates belum menerima laporan tetapi informasi ini akan dicatat oleh dan segera menanyakan kepada PPK Banyuates, dan PPS Desa Banyuates.

"Untuk yang di Desa Banyuates, belum bisa berkomentar karena belum menerima informasi soal itu. Namun ini jadi catatan ," katanya.

menyarankan agar masyarakat tetap tenang meski tidak mendapatkan C6. Pasalnya, masyarakat tetap bisa mencoblos ke TPS dengan syarat membawa KTP-EI.

"Tetap bisa mencoblos meski tidak dapat C6 dengan syarat membawa KTP dan nanti bisa dicek di aplikasi melalui penyelengara di tempat," ucap Addy.

Ditanya terkait ditahannya C6 apakah masuk kategori penyalahgunaan atau pelanggaran? Ia menyatakan bahwa tidak bisa menjawab karena itu ranah .

"Soal bisa ditanyakan langsung ke ," tuturnya. (tam/mar) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO