Perempuan dan Anak di Lapas Tuban Diberi Pelatihan ESQ dari BPKK PKS | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Perempuan dan Anak di Lapas Tuban Diberi Pelatihan ESQ dari BPKK PKS

Rabu, 23 Desember 2015 19:28 WIB

Ketua DPD Bidang Perempuan dan Ketahanan Keluarga (BPKK) PKS Tuban, Ratna Dwi Kartika (kiri) saat memberikan bingkisan pada penghuni lapas kelas II B Tuban. foto: suwandi/ BANGSAONLINE

Terpisah, Kasi Pembinaan dan Pendidikan Lapas Kelas IIB , Siswarno mengungkapkan, ada 12 wanita dan 18 anak yang ikut dalam ESQ. Sedangkan sebagian besar ibu-ibu penghuni lapas tersebut terjerat kasus narkoba.

“Saya ingin secepatnya pulang. Saya merasa berdosa kepada ibu saya. Bagaimana nasib anak-anak saya saat ini? Ya Allah.. tolong percepatkan hukuman saya. Insyaallah saya akan berbuat baik dan bekerja dengan baik sepulang dari sini," tulis salah satu penghuni lapas dalam selebaran kertas saat pelatihan ESQ.

Selain memberikan motivasi, BPKK PKS juga memberikan bingkisan kepada pada penghuni lapas tersebut. Diharapkan dengan kegiatan itu, anak-anak dan penghuni lapas segera bangkit dan segera memperbaiki diri. (wan/rev)

 

 Tag:   Tuban Lapas Tuban

Berita Terkait

Bangsaonline Video