Selama Ramadan, Dishub Kota Pasuruan Laksanakan Operasi Penertiban Juru Parkir

Selama Ramadan, Dishub Kota Pasuruan Laksanakan Operasi Penertiban Juru Parkir Apel persiapan operasi parkir gabungan.

KOTA PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Dinas Perhubungan (Dishub)  selama bulan Ramadan 1443 Hijriyah melakukan penertiban dan pembinaan di wilayah tertentu yang menjadi atensi binaannya.

Kasi Perparkiran Sihub Dedy Andika mengatakan, penertiban dan pembinaan tersebut dilakukan akibat maraknya juru yang tidak taat aturan. Selain itu, untuk menertibkan juru yang mengenakan seragam resmi dari dishub.

"Sudah 8 pakaian parkir resmi dishub kami sita dari . Alasannya dipinjami teman, dan mereka bila juga setor kepada orang-orang tertentu," ujar Dedy saat dikonfirmasi di kantornya.

(Dedy Andika saat briefing seorang juru parkir binaan Dishub )

Sebagai kasi perparkiran dan juga ditugaskan pemantau di lapangan, Dedy menyampaikan bahwa dirinya akan terus mengedepankan aturan perwali terhadap juru pada titik-titik tertentu.

"Contohnya pada orang ketiga pakai parkir wilayah dishub. Ketika menjumpai yang melakukan kita akan tegur dan memberikan peringatan mereka," jelasnya.

"Untuk itu, kami berharap masyarakat mau ikut serta dalam penertipan parkir- agar tidak terjadi yang tidak diiginkan. Seperti salah satu titik tertentu seperti di Jalan Wahid Hasyim," sambung Dedi.

(Operasi parkir di tepi jalan umum Alun-Alun )

Perwali mengatur 3 shift yakni pagi, siang, dan malam demi kenyamanan dan keamanan pelayanan parkir.

Untuk itu, pihaknya berharap kepada masyarakat supaya mau membantu dan ikut serta dalam penertiban parkir- yang ada di wilayah .

Lihat juga video 'Heboh, Bayi Diduga Hasil Hubungan Gelap Ditemukan Warga Kota Pasuruan di Saluran Irigasi Sawah':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO