Program Kartini Tani, Cara Petrokimia Gresik Dukung Pertanian Berkelanjutan

Program Kartini Tani, Cara Petrokimia Gresik Dukung Pertanian Berkelanjutan Direktur Pemasaran Pupuk Indonesia Tri Wahyudi Saleh (empat dari kanan) saat pemupukan buah naga

GRESIK,BANGSAONLINE.com - , perusahaan Solusi Agroindustri anggota holding mendukung perluasan program sebagai komitmen untuk menciptakan sustainability agriculture atau pertanian berkelanjutan.

Dukungan diberikan dengan memberikan bantuan pupuk NPK Phonsa Plus dan Petro Ponic atau nutrisi untuk budidaya hidroponik dalam peluncuran di Desa Jambewangi, Kecamatan Sempu, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Direktur Utama , Dwi Satriyo Annurogo menyampaikan bahwa diinisiasi bersama Perkumpulan Istri Karyawan (PIKA-PI) untuk memperkuat peran perempuan dalam industri pertanian.

Sehingga mampu menjadi penggerak kesejahteraan serta ketahanan pangan. 

Melalui skema pemberdayaan, kelompok perempuan akan memperluas penerapan pertanian berkelanjutan.

"Peran perempuan dalam pertanian sangat krusial. menjadi simbol dukungan Group kepada para petani perempuan dalam mengembangkan kemampuan, mengakses teknologi modern, dan memberdayakan ekonomi mereka. Harapannya perempuan dapat mewujudkan masa depan yang lebih sejahtera dan inklusif," ucap Dwi Satriyo, Rabu (7/8/2024).

Data dari BPS 2023 menunjukkan bahwa jumlah petani perempuan di Indonesia mencapai 4,2 juta orang atau sekitar 14,4% dari total petani.

Klik Berita Selanjutnya

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO