Puncak Peringatan HPN 2023 di Kediri, PWI Jatim Angkat Tema UMKM Backbone Perekonomian Nasional

Puncak Peringatan HPN 2023 di Kediri, PWI Jatim Angkat Tema UMKM Backbone Perekonomian Nasional Ketua PWI Jatim, Lutfi Hakim, didampingi Ketua PWI Kediri, Bambang Iswahyoedhi, saat menyerahkan PWI Jatim Award kategori Nasional kepada Gubernur Khofifah sebagai tokoh peduli wartawan. Foto: MUJI HARJITA/ BANGSAONLINE

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Puncak peringatan (HPN) ke-77 Jawa Timur tahun 2023 yang dipusatkan di telah selesai digelar di Hotel Grand Surya, Jalan Dhoho, pada Sabtu (11/3/2023) malam. 

Kegiatan bertajuk 'UMKM Backbone Perekonomian Nasional' itu juga dihadiri Gubenur , beberapa bupati dan wali kota di Jawa Timur, Forkompimda Kabupaten dan Kota , jajaran pengurus Jatim, Pengurus se- Jawa Timur serta undangan lainnya.

Baca Juga: Jaring Atlet untuk Porprov, Pordasi Kediri Gelar Kejurprov Berkuda di Lapangan Desa Wates

Pada puncak acara peringatan ini, selain menggelar malam resepsi, Jatim juga memberikan Award untuk tokoh berprestasi untuk katagori Nasional dan Daerah serta pemberian Award kepada pemenang lomba karya jurnalistik.

Salah satu tokoh yang menerima Jatim Award katagori Nasional tersebut adalah Gubernur sebagai tokoh peduli wartawan. Sedangkan untuk kategori daerah, salah satu tokoh yang mendapatkan Jatim Award adalah Bupati , Hanindhito Himawan Pramana, sebagai tokoh kreasi kebijakan.

Baca Juga: Hadiri Haul Ke-15 di Ciganjur, Khofifah Kenang Sosok Gus Dur Sebagai Pejuang Kemanusiaan

Ketua Pelaksana Peringatan HPN ke-77 Jatim di , Bambang Iswahyoedhi, dalam sambutannya mengatakan rangkaian peringatan HPN dimulai sejak tanggal 7 Maret 2023 lalu, dengan agenda khitanan atau sunatan massal yang dilaksanakan di Balai Kota .

Kemudian, pada tanggal 8 Maret 2023 dilanjutkan baksos berupa santunan kepada warga yang tidak mampu, pemberian vaksin, donor darah, dan olahraga yang didukung penuh oleh Polres .

"Sedangkan pada tanggal 9 Maret 2023 digelar seminar UMKM di IAIN dengan tema UMKM Backbone Perekonomian Nasional," kata Bambang.

Baca Juga: Khofifah: Kasih Ibu Sepanjang Masa, Hormatilah dan Berbaktilah Selagi Ada

Menurut Bambang, rangkaian dilanjutkan pada tanggal 10-12 Maret dengan digelarnya Expo Pers Festival 2023 di kawasan SLG Kabupaten . Expo ini diikuti oleh seluruh potensi dan produk unggulan skala UMKM se-Jatim.

"Ini bukti bahwa wartawan (pers) itu tidak hanya pandai menulis berita, tapi juga paham dan peduli terhadap potensi di sektor ekonomi khususnya UMKM," tegas pria yang juga Ketua itu.

Pada tanggal 11 Maret pagi, juga digelar jalan sehat bersama Wali Kota dan deklarasi damai dari 16 perguruan pencak silat di .

Baca Juga: Peringatan HKSN 2024, Khofifah Ajak Masyarakat Perkuat Solidaritas Antar Sesama

"Sebagai puncak acara, digelar hari Sabtu malam tanggal 11 Maret 2023 di Hotel Grand Surya Kota ini. Kami ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung acara ini dan mohon maaf bila ada kekurangan dari panitia," pungkas Bambang.

Sementara Ketua Jatim, Lutfi Hakim, mengatakan rangkaian peringatan HPN tingkat Provinsi Jatim tahun 2023 ini berorientasi pada kegiatan kajian tentang aneka persoalan bangsa.

Selain kegiatan baksos dan event olahraga, Jatim mengawali HPN dengan seminar nasional bertajuk "Pemanfaatan Ruang Pesisir dan Laut" bekerja sama dengan Pemprov Jatim.

Baca Juga: Antusias Siswa Rejoso Sambut Bantuan dari Khofifah Pascabanjir

Lutfi juga mengucapkan terima kasih kepada Gubernur Jawa Timur dan jajarannya yang telah mensupport acara peringatan HPN ke-77 Jatim di . Begitu juga dengan support yang diberikan oleh bupati/wali kota se-Jawa Timur.

Sementara itu, Gubernur Jawa Timur Indar Parawansa, menyampaikan selamat kepada insan pers, khususnya kepada keluarga besar Jatim.

sangat mengapresiasi tema yang diusung dalam peringatan HPN Jatim tahun 2023 ini yaitu "UMKM Backbone Perekonomian Nasional".

Baca Juga: Usai Luluk Hamidah, Lukmanul Hakim dan Wisnu Wardhana Ucapkan Selamat untuk Kemenangan Khofifah-Emil

"Saya ingin mengajak kita semua (mengingat) prediksi dari Jack Ma. Jack Ma dalam World Economy Forum tahun 2020, menyampaikan bahwa pada tahun 2030, backbone (tulang punggung) ekonomi dunia adalah UMKM," katanya.

"Ekonomi dunia bahkan sangat banyak didominasi oleh UMKM. Jadi, ini sesuatu yang memang harus terus kita bangun dan penguatan, bagaimana UMKM di Jawa Timur naik kelas. Terima kasih kepada BI yang sudah menyiapkan rumah kurasi. Ini menjadi penting kemudian sekarang bersambung dengan komponen branding," ujar . (uji/mar)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'BI Kediri Gelar Bazar Pangan Murah Ramadhan 2024':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO