Akibat Gempa di Blitar, 112 Bangunan Rusak Berat dan Ringan

Akibat Gempa di Blitar, 112 Bangunan Rusak Berat dan Ringan Teras rumah warga Kecamatan Selopuro yang rusak akibat gempa.

BLITAR, BANGSAONLINE.com - Jumlah bangunan rusak akibat gempa 5,9 magnitudo di menjadi 112. Jumlah ini berdasarkan data asesmen sementara yang dilakukan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD). Kerusakan merata mulai dari kabupaten bagian timur dan selatan. "Mayoritas masuk kategori rusak ringan," ujar Kepala BPBD Kabupaten Ahmad Cholik.

Berikut data kerusakan akibat gempa di Kabupaten :

Baca Juga: Jaring Atlet untuk Porprov, Pordasi Kediri Gelar Kejurprov Berkuda di Lapangan Desa Wates

1. Kecamatan Bakung 8 bangunan rusak ringan

2. Kecamatan Binangun 10 bangunan rusak ringan

3. Kecamatan Doko 4 bangunan rusak ringan

Baca Juga: Aktivis Antikorupsi Blitar Geruduk 2 Kejari, Desak Usut Aktor Kunci Kasus Rasuah

4. Kecamatan Gandusari 5 bangunan rusak ringan

5. Kecamatan Garum 3 bangunan rusak ringan

6. Kecamatan Kanigoro 1 bangunan rusak ringan

Baca Juga: Korban Kecelakaan di Blitar Diketahui Bawa Ganja, Polisi Dalami Keterlibatan Jaringan Narkoba

7. Kecamatan Kesamben 15 bangunan rusakk ringan 3 rusak sedang

8. Kecamatan Panggungrejo 28 bangunan rusak ringan

9. Kecamatan Selopuro 5 bangunan rusak ringan

Baca Juga: Suami Pembacok Istri di Blitar Diringkus

10. Kecamatan Selorejo 1 bangunan rusak ringan

10. Kecamatan Srengat 1 bangunan rusak ringan

11. Kecamatan Talun 5 bangunan rusak ringan 1 bangunan rusak berat

Baca Juga: Polisi Buru Suami Pembacok Istri di Blitar

12. Kecamatan Wates 10 bangunan rusak ringan 1 bangunan rusak sedang

13. Kecamatan Wlingi bangunan rusak ringan 4

14. Kecamatan Wonodadi 1 bangunan rusak ringan

Baca Juga: Gegara Tak Dipinjami HP, Pria di Blitar Tega Bacok Istri Berkali-kali hingga Jari Putus

15. Kecamatan Wonotirto 6 bangunan rusak ringan

Untuk diketahui, gempa bermagnitudo 5,9 berpusat di 57 km tenggara Kabupaten , melanda pada Jumat (21/5/2021) sekitar pukul 19.09 WIB. Masyarakat berhamburan keluar rumah saat gempa melanda. Gempa dirasakan di seluruh wilayah Raya, yang meliputi Kabupaten dan Kota . (ina/ns)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Ikuti Google Maps, Mobil Pikap di Blitar Dilewatkan Jembatan Bambu, Nyaris Terporosok':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO