Kapolda Jatim Buka Pembangunan RS Bhayangkara di Jombang | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Kapolda Jatim Buka Pembangunan RS Bhayangkara di Jombang

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Aan Amrulloh
Selasa, 28 Mei 2024 17:12 WIB

Kapolda Jaitm, Irjen Pol Imam Sugianto, saat membuka pembangunan RS Bhayangkara di Jombang. Foto: AAN AMRULLOH/BANGSAONLINE

JOMBANG, BANGSAONLINE.com , Irjen Pol Imam Sugianto, membuka pembangunan Rumah Sakit Bhayangkara yang berada di Jalan KH Romli Tamim, Kelurahan Jelakombo, Kecamatan/Kabupaten Jombang, Selasa (28/5/2024).

Pembukaan ditandai dengan peletakan batu pertama oleh dengan disaksikan sejumlah tokoh penting, termasuk Karojemengar Srena , Brigjen Pol Andik Setiyono; Pj Bupati Jombang, Sugiat; dan Kapolres Jombang, AKBP Eko Bagus Riyadi.

Pembangunan rumah sakit ini berdiri di atas lahan hibah dari , yang awalnya seluas 2.700 meter persegi dan kini diperluas menjadi 3.000 meter persegi. Anggarannya pun mencapai Rp30 miliar dari Mabes .

"Rumah salit ini inisiatif dari Karojemengar Srena ," kata Imam.

Dijelaskan, pembangunan rumah sakit ini direncanakan dalam 2 tahap, pertama akan dibangun 2 lantai dengan pondasi menggunakan tiang panjang sistem injeksi, lalu sistem pengolahan limbah (IPAL) menggunakan teknologi Toya, serta dilengkapi penangkal petir, dan alat-alat medis canggih.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video