Buaya tak Nongol ketika Ratusan Masyarakat Menunggu di Kali Porong Sidoarjo

Buaya tak Nongol ketika Ratusan Masyarakat Menunggu di Kali Porong Sidoarjo Warga yang penasaran memadati lokasi untuk melihat buaya yang muncul di darat, sore tadu. Foto: Agus HP/BANGSAONLINE

SIDOARJO, BANGSAONLINE.com - Ratusan masyarakat dari berbagai daerah yang penasaran untuk melihat secara langusng yang muncul di Kali Porong tepatnya Dusun Awar-Awar RT 24 RW 12 Desa Tambakrejo Kecamatan Krembung, harus menelan kekecewaan. Sebab, - tersebut tak nongol meskipun sudah ditunggu-tunggu. Padahal, masyarakat nekad turun ke bibir sungai untuk menyaksikan tersebut.

Widya Nuramala (22) warga asal Krian mengaku sengaja datang ke lokasi bersama rombongan karena penasaran setelah melihat tayangan televisi maupun berita di media massa.

Baca Juga: Buaya Berukuran Besar Gegerkan Warga Padangan Bojonegoro, BKSDA Turun Tangan

“Sejak pagi, kami sudah datang untuk melihat langsung - itu. Tapi sudah berjam-jam menunggu, - itu tidak keluar " ungkapnya dengan nada kecewa, Selasa (26/05)

Sementara itu, Kepala Desa (kades) Tambakrejo, Heru Mahmudi S.kom. MM mengatakan bahwa warganya yang rumahnya tak jauh dari lokasi, menganggap fenomena munculnya tersebut sebagai hal yang biasa saja.

“Karena ( muncul) sudah lama terjadi. Cuma beberapa hari ini saja, tersebut muncul karena kemungkinan karena faktor perubahan cuaca atau lainya. Kami berharap warga untuk mengurangi kegiatan di pinggir sungai dan serta waspada karena - itu diduga memiliki sarang. Karena ukurannya masih kecil,” tuturnya.

Baca Juga: Munculnya Anak Buaya Gegerkan Warga Desa Janti Kediri

Sedangkan Camat Krembung, Iwan Jauhari di lokasi mengaku baru mengetahui yang muncul dari media sosial maupun media massa.

"Menurut warga, muncul dari timur ke arah barat. Kenyataanya, tersebut tidak nampak seperti yang ramai dibicarakan. Kami menghimbau pada warga, yang berdekatan dari lokasi Kali Porong untuk berhati-hati, dan mengurangi aktifitas di sungai. Sebab hewan tersebut, tergolong buas dan munculnya bisa suatu saat,” ujarnya. (gus/sho)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO