Universitas Trunojoyo Madura Teken MoU dengan Universitas Andalas Padang

Universitas Trunojoyo Madura Teken MoU dengan Universitas Andalas Padang

BANGKALAN, BANGSAONLINE.com () menandatangani MoU dengan Padang di Ruang Sidang Senat Gedung Rektorat Kampus Limau Manis, Rabu (1/2/2023).

Penandatanganan MoU ini bertujuan membangun kerja sama antara dan dan saling berkolaborasi serta berbagi satu sama lain di berbagai bidang dalam tri dharma perguruan tinggi.

Baca Juga: 100 Mahasiswa Prodi Hukum Bisnis Syariah FKis UTM Ikuti Pendidikan dan Pelatihan Paralegal

Dr. Safi, Rektor mengatakan, saat ini tengah menyiapkan diri untuk berubah status dari satuan kerja (Satker) ke badan layanan umum (BLU). Oleh sebab itu, kunjungannya kali ini juga diniatkan sebagai kesempatan belajar pada yang telah lebih dulu melalui masa sebagai BLU dan saat ini sudah berstatus PTN-BH.

"Melalui penandatanganan MoU ini, kami berharap bisa mempererat kerja sama yang sebelumnya telah terjalin baik," ujarnya didampingi oleh Warek I Bidang Akademik Dr. Deni Setya Bagus.

Dikatakan Safi, melalui MoU ini pihaknya sudah melakukan program pertukaran mahasiswa merdeka (PMM), di mana ada satu orang mahasiswa inbound dari dan ada dua orang mahasiswa yang belajar di .

Baca Juga: Optimalisasi dan Tantangan Literasi Menulis bagi Mahasiswa !!!

Sementara Prof. Dr. Yuliandri, Rektor , berharap penandatanganan MoU dengan menjadi momentum belajar antara kedua universitas.

"Ini bukan hanya sekadar MoU, namun bisa menjadi momentum belajar dan kolaborasi serta berbagi antara satu sama lain untuk pelaksanaan program lainnya yang akan dilakukan bersama," ujar Yuliandri. (ida/uzi/rev)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO