Tak Ada Paslon Lagi yang Mendaftar, Yani-Alif Resmi Lawan Kotak Kosong di Pilkada Gresik 2024

Tak Ada Paslon Lagi yang Mendaftar, Yani-Alif Resmi Lawan Kotak Kosong di Pilkada Gresik 2024 Ilustrasi surat suara paslon tunggal di pilkada.

GRESIK, BANGSANLINE.com - resmi menutup pendaftaran pasangan calon (paslon) calon bupati (cabup) dan calon wakil bupati (cawabup) Gresik 2024, pada Rabu (4/9/2024) pukul 23.59 WIB.

Diketahui, setelah dibuka pada 27-29 Agustus, memperpanjang pendaftaran pada 2-4 September karena hanya paslon - yang mendaftar.

Baca Juga: Terpaut Sekitar 20 Persen, Yani-Alif Dipastikan Pimpin Gresik Periode 2025-2030

Kerena hanya yang mendaftar, maka pasangan tersebut dipastikan akan melawan pada 27 November 2024.

"Sampai pendaftaran kami tutup, hanya paslon yang mendaftar. Dengan begitu akan diikuti paslon tunggal," ucap Divisi Teknis Penyelenggaraan , Ahmad Bashiron, saat dihubungi BANGSAONLINE.com, Kamis (5/9/2024).

Ia menyampaikan, KPU telah memeriksa berkas syarat-syarat pendaftaran pasangan dan dinyatakan lengkap.

Baca Juga: Bupati Gresik Serahkan Santunan kepada Anak Yatim dan Dhuafa

"Insya Allah sudah lengkap semua. Mungkin kalau ada yang kurang, ya sekadar pembetulan saja," tuturnya.

Bashiron menambahkan, setelah menuntaskan tahapan pendaftaran paslon pada 27-29 Agsustus dan perpanjangan 2-4 September, akan melanjutkan tahapan pilkada, yakni penetapan pasangan calon.

"Penetapan pasangan calon kami jadwalkan pada 22 September," pungkasnya. (hud/rev)

Baca Juga: Klaim Ungguli Kotak Kosong, Alif: Paling Demokratis dan Cost Kecil Sepanjang Sejarah Pilkada Gresik

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO