SURABAYA, BANGSA ONLINE.com - Sambal embe merupakan sambal khas Bali yang hampir mirip dengan sambal matah namun semua bahan sambal ember digoreng.
Sambal embe cocok dijadikan untuk menu pendamping makan ayam goreng atau ikan goreng.
Baca Juga: Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam Gurih dan Praktis
Berikut resep sambal embe dari buku "Chef Norman in The Kitchen: 40 Resep Masakan Nusantara Penyajian Elegan" (2020) karya Norman Ismail
Bahan:
-20 butir bawang merah, diiris
Baca Juga: 5 Makanan yang Bisa Menurunkan Gula Darah dengan Cepat
-5 siung bawang putih, diiris
-1 sdm terasi
-8 buah cabai rawit merah atau sesuai selera
Baca Juga: Resep Semur Tahu Telur Puyuh, Makanan Berkuah yang Menghangatkan Tubuh
-1 sdt perasan jeruk limau
-Garam secukupnya
Cara membuat sambal embe goreng:
Baca Juga: 5 Jus yang Bisa Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi
1. Goreng masing-masing bawang merah, bawang putih, dan cabai rawit. Angkat dan tiriskan
2. Campurkan gorengan bawang merah, bawang putih, dan cabai dalam satu wadah
3. Remas bawang merah, bawang putih dan cabai tersebut, tambahkan terasi, garam, daj jeruk limau secukupnya. Aduk dan sajikan.
Baca Juga: Resep Tom Yum Seafood, Makanan Thailand yang Menggugah Selera
(ans)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News