Kekurangan 7 Vitamin Ini Dapat Menyebabkan Kebotakan, Simak Penjelasannya

Kekurangan 7 Vitamin Ini Dapat Menyebabkan Kebotakan, Simak Penjelasannya Kekurangan 7 Vitamin Ini Dapat Menyebabkan Kebotakan, Simak Penjelasannya. Foto: Ist

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Kebotakan merupakan masalah rambut rontok yang dapat dipicu oleh pola makan yang salah. Asupan nutrisi yang tidak seimbang membuat tubuh kekurangan vitammin dan mineral yang dibutuhkan untuk kesehatan folikel dan siklus pertumbuhan rambut.

Berikut daftar vitamin yang penting untuk siklus pertumbuhan rambut:

Baca Juga: Innalillahi, Komedian Nurul Qomar Meninggal Dunia

1. Vitamin D

Kekurangan vitamin D dapat memperburuk tulang dan memicu kerontokan rambut. Biasanya berhubungan dengan rakhitis.

Selain itu, hasil studi menunjukkan bahwa adanya hubungan antara kekurangan vitamin D dan kondisi autoimun, termasuk alopecia, penyakit yang menyebabkan rambut rontok.

Baca Juga: Viral, Pagar Pembatas Waduk Bunder Gresik Baru Dibangun Diduga Dirobohkan

2. Vitamin C

Kekurangan vitamin C bisa memicu kebotakan, khususnya pada orang dengan masalah zat besi.

Konsumsi makanan seperti jeruk, paprika, kentang dan cabai bisa membantu memenuhi kebutuhan vitamin C.

Baca Juga: Berikut Standar Gaji Baru Ketua RT dan RW 2025

3. Vitamin E

Vitamin E berguna untuk mendukung sistem kekebalan tubuh dan fungsi tubuh lainnya, contohnya kesehatan rambut.

4. Zinc

Baca Juga: Catat! Daftar Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun ini

Mineral ini sangat dibutuhkan untuk mendukung fungsi sel yang sehat termasuk siklus pertumbuhan rambut. Masalah kesehatan yang ditandai dengan kerontokan, seperti alopecia, biasanya memiliki gejala kekurangan zinc.

5. Magnesium

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa suplementasi magnesium dapat membantu mengatasi kerontokan rambut pada wanita dengan sindrom ovarium polikistik (PCOS).

Baca Juga: Klarifikasi Khofifah soal Hoaks Video Bagi-Bagi Santunan Usai Menang Pilbup Jatim

6. Zat besi

Kekurangan zat besi dapat membuat seseorang mengalami anemia, atau rendahnya jumlah sel darah merah, yang merupakan .

7. Vitamin B, biotin dan asam folat

Baca Juga: Khasiat Air Rendaman Daun Ketumbar untuk Kesehatan Tubuh

Vitamin B sangat berperan dalam banyak fungsi tubuh, termasuk pembelahan sel. Sedangkan biotin adalah jenis vitamin B (B7) yang dapat membantu tubuh mengubah makanan menjadi energi dan mengatur komunikasi sel.

Rambut rontok dan kerontokan rambut bisa menjadi gejala kekurangan biotin. Namun, mengonsumsi suplemen biotin tidak akan seketika mengatasi masalah rambut.

(ans) 

Baca Juga: Resep Kolak Pisang Bakar Nangka, Sajian Manis dan Praktis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Mahasiswa Indonesia Bekerja Part Time Sebagai Petani di Jepang, Viral Karena Gajinya, ini Kisahnya':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO