Sosialisasi Jemput Bola ke Pedagang, BPJS Ketenagakerjaan Buka Stan di Pasar Pon Kota Blitar

Sosialisasi Jemput Bola ke Pedagang, BPJS Ketenagakerjaan Buka Stan di Pasar Pon Kota Blitar Stan yang dibuka BPJS Ketenagakerjaan di Pasar Pon Kota Blitar

KOTA BLITAR, BANGSAONLINE.com - membuka stand aktivasi di Pasar Pon Kota , Rabu (20/12/2023). 

Kegiatan ini dilakukan untuk memperkenalkan kepada dan pengunjung pasar yang belum terdaftar sebagai peserta ketenagakerjaan.

Baca Juga: Jaring Atlet untuk Porprov, Pordasi Kediri Gelar Kejurprov Berkuda di Lapangan Desa Wates

Hendra Elvian Kepala melalui Suryaningsih Kepala Bidang Kepesertaan mengatakan, pihaknya langsung melakukan aksi jemput bola ke Pasar Pon Kota sebagai upaya edukasi dan sosialisasi. 

Hal ini, kata dia, dilakukan karena saat ini memang sedang gencar melakukan sosialisasi kepada pekerja bukan penerima upah atau pekerja informal, termasuk .

"Kita langsung jemput bola ke Pasar Pon dalam rangka edukasi dan sosialisasi. Karena saat ini kami sedang gencar melakukan sosialisasi kepada pekerja bukan penerima upah atau informal. salah satunya ," tutur Suryaningsih, di sela-sela kegiatan di lokasi. 

Baca Juga: JKN Jadi Andalan Keluarga Mahasiswi dari Kandat untuk Atasi Masalah Kesehatan

Dia menambahkan, mereka yang berkerja di perusahaan biasanya lebih peduli dengan kepesertaan .

Namun, untuk sektor informal memang masih harus dijangkau dengan sosialisasi yang masif. 

"Potensinya untuk di sektor informal sebenarnya lebih besar. Untuk itu kita terus lakukan sosialisasi seperti saat ini yang kita kemas dengan berbagai hal menarik. Ada hiburan dan hadiah bagi yang mendaftarkan diri menjadi peserta," terangnya. 

Baca Juga: Warga Kandat ini Bersyukur Jadi Peserta JKN, Semua Anggota Keluarganya Dimudahkan dalam Berobat

Pada kesempatan itu puluhan Pasar Pon Kota nampak antusias untuk mendaftarkan diri menjadi anggota

Dengan premi mulai Rp16.800 untuk dua program wajib yakni jaminan kecelakaan kerja dan jaminan kematian.

Sedangkan jika ditambah dengan jaminan hari tua, maka premi yang dibayarkan sebesar Rp 36.800.

Baca Juga: BPJS Kesehatan Pastikan Peserta JKN Peroleh Layanan Terbaik

"Tadi begitu kami buka stand langsung ada yang datang untuk mendaftar. Mereka sangat antusias dengan kehadiran kami di tengah-tengah kegiatan mereka," terangnya.

Muhamad Ani Sodikin buah dan sayuran di Pasar Pon Kota adalah salah satu yang mendaftar menjadi anggota pada kegiatan itu.

Pria asal Kecamatan Garum, Kabupaten itu mengaku antusias karena tahu manfaat yang diberikan dari menjadi peserta .

Baca Juga: Warga Ngasem Kediri Percayakan JKN untuk Pengobatan Keluarganya

Ia juga mengaku lebih mudah mendaftar sebagai peserta dengan program jemput bola yang digelar di Pasar Pon Kota

Sangat antusias karena tahu manfaatnya dan memberi jaminan kepada kita. Misal kecelakaan bisa tercover. Dulu waktu masih buruh sudah pernah jadi peserta dan sekarang saya kembali daftar," katanya.

Kegiatan aktivasi pasar ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi, edukasi dan juga akuisisi kepesertaan kepada para untuk menjadi peserta , mulai iuran dari 36.800 sudah dapat perlindungan program JKK, JKM dan JHT, sehingga para pekerja bisa kerja keras bebas cemas. (ina/van)

Baca Juga: Pedagang Ayam Potong Asal Kediri Bersyukur Pengobatan Suaminya Ditanggung Penuh Program JKN

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Ikuti Google Maps, Mobil Pikap di Blitar Dilewatkan Jembatan Bambu, Nyaris Terporosok':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO