Cegah Anggotanya Gunakan Narkoba, Polres Gresik Bersama Polda Jatim Adakan Tes Urine

Cegah Anggotanya Gunakan Narkoba, Polres Gresik Bersama Polda Jatim Adakan Tes Urine Petugas dari Polres Gresik saat menyerahkan sampel urine untuk dites. Foto: Ist.

GRESIK, BANGSAONLINE.com bersama menggelar untuk mencegah para personelnya menggunakan narkoba, Selasa (28/5/2024). Agenda tersebut dilakukan oleh Propam dipimpin Iptu Elis Purwandari, dan Propam .

Pemeriksaan yang dilakukan terhadap Anggota meliputi sikap, tampang, kelengkapan diri, serta, . Pemeriksaan dilakukan oleh Sie Dokkes .

Baca Juga: Sukseskan Program Presiden Prabowo, Polda Jatim Datangi Polres Pamekasan

Hasilnya, seluruh personel yang mengikuti dinyatakan negatif narkoba. Kapolres Gresik, AKBP Adhitya Panji Anom, mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan upaya untuk memelihara dan meningkatkan disiplin dan profesionalisme personel .

"Ini komitmen kami bahwa bersih dari narkoba," ucapnya.

Disampaikannya, anggota oleeh tim gabungan Propam dan merupakan langkah tepat untuk mencegah penyalahgunaan narkoba di kalangan personel .

Baca Juga: Polsek Prajurit Kulon Ikuti Peluncuran Gugus Tugas Polri Mendukung Program Ketahanan Pangan

"Dengan secara berkala, diharapkan dapat meminimalisir potensi penyalahgunaan narkoba di kalangan personel ," katanya.

Ia menambahkan, operasi ini juga menunjukkan komitmen untuk menjaga citra dan martabat institusi.

"Personel yang bersih dari narkoba akan lebih profesional dalam menjalankan tugasnya dan mampu menjadi teladan bagi masyarakat," pungkasnya. (hud/mar)

Baca Juga: Kapolri dan Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri Mendukung Program Ketahanan Pangan di Sidoarjo

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Akhirnya, Putra Kiai Jombang Tersangka Pencabulan Santriwati Serahkan Diri ke Polda Jatim':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO