Hadiri Haul KH Husen Nawawi, Bupati-Wabup Gresik Pamitan ke Masyarakat

Hadiri Haul KH Husen Nawawi, Bupati-Wabup Gresik Pamitan ke Masyarakat Bupati-Wabup, Sambari-Qosim ketika menghadiri haul KH Husen Nawawi ke-28. foto: syuhud/BANGSAONLINE

Menurut Syamsul, jamaah Tauhid jumlahnya mencapai puluhan ribu orang. Mereka tersebar di 12 kabupaten/kota di Jatim. Khusus, di Kabupaten Gresik jamaahnya mayoritas tersebar di 15 kecamatan. "Kami rutin lakukan kegiatan ataqo (memerdekakan). Kegiatan yang diisi dengan doa ini bertujuan untuk meminta kepada Allah agar dibebaskan dari siksaan," pungkas Syamsul. (hud/rev)