Polisi dan ASN Polresta Sidoarjo Jalani Vaksinasi Covid-19 Tahap II

Polisi dan ASN Polresta Sidoarjo Jalani Vaksinasi Covid-19 Tahap II Personel Polri dan ASN Polresta Sidoarjo serta Polsek jajaran, Senin (15/03/2021), menjalani vaksinasi Covid-19 tahap II.

SIDOARJO, BANGSAONLINE.com - Personel Polri dan ASN serta polsek jajaran, Senin (15/03/2021), menjalani Covid-19 tahap II di Gedung Serba Guna .

Sebelumnya, pelaksanaan Covid-19 tahap I di telah dilakukan pada tanggal 27 Februari 2021 dan 1 Maret 2021 lalu.

Baca Juga: Kasi Humas Polresta Sidoarjo Beri Kuliah Umum Strategi Kehumasan Masa Pilkada 2024

Sebelum disuntik vaksin Covid-19, para anggota Polri dan ASN di serta polsek jajaran harus melalui tahapan skrining juga pengecekan kondisi kesehatan tubuh. Pelaksanaannya pun melalui peraturan protokol kesehatan sangat ketat.

Melalui Covid-19 ini, diharapkan dapat memotivasi masyarakat bahwa program Covid-19 merupakan langkah baik guna memutus mata rantai penyebaran virus Corona.

“Ini merupakan komitmen dan langkah nyata kami dalam mendukung program pemerintah, yakni melalui Covid-19 dapat mencegah penyebaran Covid-19,” ujar Kapolresta Sidoarjo Komisaris Besar Polisi (Kombes Pol) Sumardji.

Baca Juga: Satlantas Polresta Sidoarjo Tanamkan Budaya Tertib Lalu Lintas Sejak Dini

Untuk jumlah anggota Polri dan ASN serta polsek jajaran, yang divaksin Covid-19 tahap II pada hari ini dan besok ada 859 orang. “Semua mengikuti vaksin, dan kami sudah membuktikan jika program Covid-19 ini aman dan halal,” pungkas Kombes Pol Sumardji. (cat/ian)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Santri Ponpes Asy Syafi'i Nganjuk Antusias Ikuti Vaksinasi':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO