Urai Kemacetan di Depan Pasar Suko Sidoarjo, Gus Muhdlor Pimpin Pembongkaran Eks Balai Desa

Urai Kemacetan di Depan Pasar Suko Sidoarjo, Gus Muhdlor Pimpin Pembongkaran Eks Balai Desa SIMBOLIS: Bupati Ahmad Muhdlor sedang naik tangga dan menurunkan sebuah genting, mengawali pembongkaran bekas Balai Desa Suko, Jumat (12/11/2021). foto: ist

SIDOARJO, BANGSAONLINE.com - Bupati () memimpin langsung pembongkaran bangunan bekas Balai Desa Suko di pertigaan Pasar Suko, Kecamatan yang dimanfaatkan pedagang untuk berjualan, Jumat (12/11/2021).

Pembongkaran bangunan bekas balai desa itu dilakukan karena bangunan tersebut berdiri di titik lokasi pelebaran Jalan Suko.

Bupati muda itu mengawali pembongkaran dengan berdialog intens dengan pedagang yang menempati bangunan tersebut.

menjelaskan tujuan pembongkaran itu adalah untuk memperlancar arus lalu lintas di sekitar lokasi yang sering menjadi titik simpul .

"Pertigaan Suko ini adalah salah satu pertigaan yang selalu crowded, yang macet setiap pagi sore atau malam. Untuk mengurainya dibutuhkan pelebaran di titik jalan yang masuk ke arah Desa Sepande,” ujarnya di sela pembongkaran bangunan.

menambahkan, pelebaran jalan seperti itu untuk kepentingan umum yang lebih besar. Karenanya, pemindahan pedagang pasar yang terdampak dengan berat hati harus dilakukan.

Lihat juga video 'Kecelakaan Karambol di Medaeng Sidoarjo, Truk Tabrak Tiga Mobil Hingga Terguling':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO