Bernarkah Warna Lidah bisa Mendeteksi Penyakit? ini Penjelasannya

Bernarkah Warna Lidah bisa Mendeteksi Penyakit? ini Penjelasannya Ilustrasi lindah manusia. Foto : Freepik

4. Lidah Berwarna Merah

Jika melihat lidah berwarna merah, itu tandanya orang tersebut kekurangan vitamin B, seperti halnya asam folat dan vitamin B12.

Selain itu, demam scarlet juga bisa menyebabkan lidah memerah dan bergelombang.

Sementara itu, penyakit Kawasaki yang sering terjadi pada anak-anak dibawah umur 5 tahun ini, salah satu penyebab lidah merah seperti buah stroberi. Hal ini, bisa terjadi karena kondisi geographic tongue yang ditandai bercak merah dan batas putih pada lidah, namun umumnya tidak berbahaya.

5. Lidah Berwarna Biru atau Ungu

Permasalahan pada jantung memiliki masalah, biasanya ditandai dengan lidah berwarna biru atau ungu. Hal ini, disebabkan karena jantung tidak menjalankan tugasnya secara benar sehingga darah dalam tubuh kita kekurangan oksigen.

Lidah berwarna biru, juga dapat disebabkan karena masalah paru-paru ataupun ginjal yang pastinya bisa berbahaya.

6. Lidah Berwarna Coklat

Makanan atau minuman yang kita konsumsi, misalnya kopi, teh dan lainnya yang mengandung pewarna alami, bisa menyebabkan lidah kita berwarna coklat. Namun, kebiasan merokok juga bisa menyebabkan lidah berwarna coklat. Bahkan, jika warna tersebut sudah terlihat permanen, itu bisa karena masalah paru-paru akibat merokok dalam jangka panjang.

7. Lidah Berwarna Hitam dan Berbulu

Tanda lidah berwarna hitam bisa terindikasi adanya penumpukan bakteri. Saat papila lidah tumbuh terlalu besar atau panjang, ini membuatnya berbulu dan dapat menjadi sarang bakteri. Oleh sebab itu, setiap menggosok gigi, sempatkan juga untuk menggosok lidah juga agar terhindar dari bakteri mulut. Tak hanya itu, Kondisi ini dapat terjadi pada penderita diabetes atau orang yang menjalani . (rif)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Terbukti! Cara ini Basmi Kecoa di Mobil Anda':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO