PAN Siap Keluarkan Rekom untuk Gus Barra Sebagai Calon Bupati Mojokerto

PAN Siap Keluarkan Rekom untuk Gus Barra Sebagai Calon Bupati Mojokerto Wakil Ketua Umum DPP PAN, Yandri Susanto, saat berkunjung ke kediaman Kiai Asep.

MOJOKERTO, BANGSAONLINE.com - DPP menyatakan kesiapannya untuk mengeluarkan surat rekomendasi Calon Bupati 2024 kepada Muhammad Al Barra atau yang akrab disapa

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Wakil Ketua Umum DPP , Yandri Susanto, saat bersilaturahim dengan Pengasuh Pondok Pesantren Amanatul Ummah, Prof Dr KH Asep Syaifuddin Chalim MA, di Guest House IKHAC Pacet , Minggu (26/3/2023).

"Saya menganggap, sangat layak menjadi Bupati 2024 nanti. Sebab, mempunyai jiwa kepemimpinan yang berorientasi membela kepentingan rakyat. sebagai pemimpin yang berkarakter kuat, cerdas, disiplin, tegas, terbuka dan jujur serta amanah," kata Yandri.

Simak berita selengkapnya ...

Lihat juga video 'Pandemi, Ketua TP PKK Kabupaten Mojokerto Ajak Anggotanya Peduli Sesama':