Cara Membuat Kue Tradisional Lapis Singkong Warna-warni

Cara Membuat Kue Tradisional Lapis Singkong Warna-warni Cara Membuat Kue Tradisional Lapis Singkong Warna-warni. Foto: Ist

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Lapis singkong warna-warni dapat menjadi ataupun . Kue tradisional ini cukup dikukus selama 45 menit.

Dikutip dari buku Kue-kue Kukus Tradisional karya Dewi Soesilo tahun 2013, berikut lapis singkong:

Baca Juga: 5 Penyakit yang Bisa Disembuhkan dengan Daun Sirih

Bahan:

-1/2 butir kelapa muda

-200 gram gula pasir

Baca Juga: Resep Klepon, Camilan Berbahan Dasar Tepung Ketan

-1 kg singkong, kupas dan parut

-1/2 sdt bubuk vanili

-1 sdt garam

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini 12 November 2024

-6 buah pisang raja, matang dan tua, iris bulat

-Pewarna merah dan hijau

Taburan:

Baca Juga: 5 Manfaat Air Rebusan Daun Jambu Biji

-1/2 sdt garam

-1/4 buah kelapa

Cara membuat lapis singkong warna-warni:

Baca Juga: Usai Videonya Viral, Intan Srinita Hapus Unggahan yang Tuding Roy Suryo Pemilik Akun Fufufafa

1. Kupas kulit air kelapa, lalu parut. Campur bersama singkong parut, garam, gula pasir, dan vanili bubuk. Aduk merata.

2. Bagi adonan menjadi dua bagian sama banyak. Masing-masing bagian diwarnai merah dan hijau.

3. Siapkan loyang berukuran 18 cm x 18 cm. Oles bagian dalamnya dengan minyak. Masukkan adonan warna hijau, ratakan. Atur dan ratakan irisan pisang raja di atasnya.

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini 11 November 2024

4. Selanjutnya, masukkan adonan warna merah muda, ratakan.

5. Kukus dalam dandang panas dan api besar selama 45 menit atau sampai padat dan matang.

6. Jika sudah matang, potong-potong dan dinginkan. Tata irisan pisang di atas adonan hijau. Sajikan.

Baca Juga: 6 Manfaat Air Rebusan Kunyit Campur Madu untuk Kesehatan Tubuh

(ans)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Mahasiswa Indonesia Bekerja Part Time Sebagai Petani di Jepang, Viral Karena Gajinya, ini Kisahnya':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO