Kunjungi Unej, ULM Banjarmasin Perdalam Proses Peralihan PT Satker Jadi BLU

Kunjungi Unej, ULM Banjarmasin Perdalam Proses Peralihan PT Satker Jadi BLU

JEMBER, BANGSAONLINE.com - Hari ini (21/7) Wakil Rektor (Warek) II dan III (ULM) Banjarmasin mengakhiri kunjungannya ke Universitas Jember () yang telah berlangsung dua hari.

Kunjungan tersebut dalam rangka studi banding peralihan perguruan tinggi (PT) berstatus satker menjadi badan layanan umum (BLU).

Achmad Syamsu Hidayat, Warek III ULM, menilai bahwa merupakan salah satu PT yang sukses beralih dari satker menuju BLU.

Sebab telah memeroleh status BLU pada Desember di tahun 2020 lalu. Sedangkan ULM baru saja menerima peralihan statusnya pada Maret di tahun ini. Hal tersebut menjadi salah satu pertimbangan bagi ULM untuk berkunjung.

"Salah satu rekomendasi untuk belajar mengenai tata kelola BLU adalah belajar ke Universitas Jember. Jadi walaupun jarak Banjarmasin ke Jember cukup jauh, namun tidak menjadi masalah bagi kami," kata Achmad.

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO