SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Indonesia merupakan salah satu negara dengan penduduk yang gemar mengonsumsi makanan pedas. Tidak hanya hidangan utamanya saja yang pedas, di beberapa hidangan pun sambal disiapkan sebagai menu pelengkap.
Berikut manfaat mengonsumsi makanan pedas:
Baca Juga: Aturan Membuat Teh Sehat dari Bunga Telang
1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
2. Mencegah kanker
3. Menyehatkan jantung
Baca Juga: Resep Kue Lapis Warna-warni, Camilan Manis dan Kenyal
4. Menurunkan berat badan
Bahaya mengonsumsi makanan pedas secara terus menerus:
1. Dapat mengiritasi usus
Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini 23 November 2024
2. Maag atau peradangan pada lambung
3. Asam lambung naik dan menyebabkan tenggorokan panas
Adapun tips menghilangkan rasa pedas saat mengonsumsi makanan pedas:
Baca Juga: Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam Gurih dan Praktis
1. Minum susu karena terdapat kasein yang mampu memecah capsaicin atau zat pemicu rasa pedas di cabai
2. Konsumsi gula atau madu yang mengandung sukrosa, zat yang mempercepat proses pengeluaran capsaicin
3. Konsumsi karbohidrat seperti roti dan nasi karena dapat menyerap capsaicin
Baca Juga: 5 Makanan yang Bisa Menurunkan Gula Darah dengan Cepat
(ans)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News