Perayaan Ducati: Motor Replika Panigale V4 MotoGP dan World Superbike (WSBK) Langsung Habis Terjual

Perayaan Ducati: Motor Replika Panigale V4 MotoGP dan World Superbike (WSBK) Langsung Habis Terjual Motor Replika Panigale V4 MotoGP dan World Superbike yang diproduksi 260 langsung terjual habis. (foto: IG ducaticorse)

SURABAYA, BANGSAONLINE.com mengumumkan peluncuran replika motor dan () sebagai bagian dari perayaan gelar juara dunia.

Kedua replika jenis Panigale V4 berbeda dibuat dengan komponen yang sangat istimewa dan berkualitas tinggi langsung habis terjual.

Baca Juga: Curhat Dall'Igna Sebelum Putuskan Pilih Marquez: Saya Berubah Pikiran Beberapa Kali

membuat replika motor milik Juara Dunia Francesco Bagnaia dan Juara Dunia Superbike Alvaro Bautista dengan jumlah yang sangat minim, yakni 260 unit. Alasannya karena didirikan pada tahun 1926

Harga satu unit motor replika tersebut juga lumayan fantastis, yakni sekitar Rp1 miliar atau 63.000 euro. Meski dibanderol dengan angka selangit, namun motor tersebut tetap habis terjual.

Seperti yang dikutip dari Speedweek.com, Sabtu (24/12/22), melaporkan bahwa 260 unit motor replika yang masing-masing ditandatangani oleh Bautista dan Bagnaia sudah terjual habis hanya dalam beberapa hari.

Baca Juga: BMW Buka Peluang Turun di MotoGP

VP Global Sales & Aftersales , Francesco Milicia, mengatakan, 2022 menjadi tahun yang luar biasa untuk , baik di lintasan ataupun di pasar. "Ini menekankan integrasi dan transfer teknologi dan pengetahuan yang berkesinambungan antara produksi dan balap, yang tak tertandingi di dunia sepeda motor," kata Milicia.

"Kami pikir cara terbaik untuk berbagi keberhasilan dengan sti yang bersemangat adalah menawarkan penggemar motor eksklusif dan bernomor, ditandatangani oleh Francesco Bagnaia dan ," ujarnya .

"Pada saat merek kami sekokoh sebelumnya dan menerawang ke masa depan, kami juga ingin memberi penghormatan kepada sejarah kami dan memperingati berdirinya , yang terjadi pada 1926, dengan kedua replikanya," ucap Milicia.(git)

Baca Juga: Quartararo: Yamaha Semakin Tertinggal dari Pabrikan Eropa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Panitia Lokal Sirkuit Mandalika Diduga Unboxing Motor Ducati Secara Ilegal':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO