SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Rendang merupakan makanan khas Minang yang menjadi primadona di setiap hidangan. Daging rendang bertekstur empuk dan meresap bumbu dapat meningkatkan selera makan.
Dikutip dari buku Retnos Indonesische Kostlichkeiten karya Retno Goemelar tahun 2015, berikut resep rendang khas Padang:
Baca Juga: Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam Gurih dan Praktis
Bahan:
-2 kg daging sapi, potong-potong
-3 sdm kelapa parut, sangrai dan haluskan
Baca Juga: 5 Makanan yang Bisa Menurunkan Gula Darah dengan Cepat
-2 liter santan
-3 lembar daun kunyit, jika ada
-4 buah asam kandis, jika ada
Baca Juga: Resep Semur Tahu Telur Puyuh, Makanan Berkuah yang Menghangatkan Tubuh
-300 gram bawang merah
-200 gram cabai merah
-12 siung bawang putih
Baca Juga: 5 Jus yang Bisa Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi
-2 cm lengkuas
-1 cm jahe
-2 batang serai, ambil bagian putihnya 2 cm
Baca Juga: Resep Tom Yum Seafood, Makanan Thailand yang Menggugah Selera
-Garam secukupnya
Cara membuat rendang padang:
1. Haluskan semua bumbu, kecuali daun kunyit dan asam kandis
Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini 20 November 2024
2. Tumis bumbu halus dengan kelapa sangrai hingga tercium aroma harum.
3. Masukkan daging, asam kandis, dan daun kunyit. Aduk rata.
4. Tuang santan. Masak dengan api kecil hingga daging bertekstur empuk dan kuah menyusut. Aduk sesekali agar tidak gosong.
Baca Juga: Resep Wedang Saraba, Minuman Khas Makassar untuk Penghangat Tubuh
5. Tambahkan garam sesuai selera.
6. Rendang siap disajikan.
(ans)
Baca Juga: Bisakah Air Putih Menurunkan Asam Urat? Ini Faktanya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News