MUI Gresik Umumkan 6 Finalis Audisi Festival Da'i Milenial

MUI Gresik Umumkan 6 Finalis Audisi Festival Da Enam finalis audisi festival da'i milenial yang digelar MUI Gresik. foto: SYUHUD/ BANGSAONLINE

1. Muhammad Zaiyinul Aalimil, kelahiran Kediri, utusan Universitas Negeri Malang. Tema pidato berkaitan kebangsaan.

2. Fathul Ikhsan, warga Kalibaru, Banyuwangi, utusan dari Kampus IAID Darusalam. Tema pidato: santri untuk negeri.

3. Mitakhul Firman Ferdiansyah Efendi, warga Wadeng Sidayu, , utusan dari Universitas Negeri Malang. Tema pidato: menumbuhkan rasa nasionalisme untuk mencintai tanah air.

4. Farida Ariani, warga Cerme , utusan dari kampus Al-Azhar University Cairo. Tema pidato: peran santri membangun negeri, dengan prespektif al-Qur'an.

5. Syaiful Aris dan Mahdin, warga Tambak Beras Jombang, utusan Ponpes Bahrul Ulum Jombang. Tema pidato: maulid nabi sebagai tempat cinta terhadap nabi.

6. Ainul Hariroh, warga Sangkapura, Bawean, utusan dari PC Fatayat Bawean. Tema pidato: kebangsaan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Viral! Video Manusia Menikahi Kambing di Gresik, Bupati Mengecam: Jahiliyah!':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO