Sosialisasi Reformasi Birokrasi Tematik, Mas Adi Harap Jadi Stimulus, Energi, dan Pemahaman

Sosialisasi Reformasi Birokrasi Tematik, Mas Adi Harap Jadi Stimulus, Energi, dan Pemahaman Wakil Wali Kota Pasuruan Adi Wibowo (tengah) didampingi jajaran pejabat pemkot usai mengikuti sosialisasi.

KOTA PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Wakil Wali Kota menghadiri sosialisasi dan asistensi perubahan road map reformasi birokrasi bersama kepala daerah se-Provinsi Jawa Timur. Kegiatan ini berlangsung di Gedung BPSDM Provinsi Jawa Timur, Surabaya, Selasa hingga Rabu hari ini (11-12/4/2023).

Kegiatan ini bertujuan menyosialisasikan kebijakan perubahan road map dan RB tematik kepada mitra strategis Kementerian PAN RB. Sehingga implementasi reformasi birokrasi di pemerintah daerah dapat segera terwujud dan berorientasi kepada hasil. Harapannya, manfaatnya dapat dirasakan secara langsung oleh masyarakat.

Berdasarkan arahan Presiden Joko Widodo, reformasi birokrasi difokuskan pada tiga poin, meliputi birokrasi yang berdampak, reformasi birokrasi bukan tumpukan kertas, dan yang terakhir birokrasi lincah dan cepat.

, sapaan akrab Wakil Wali Kota , mengapresiasi sosialisasi dan asistensi tentang yang digelar Kemenpan RB tersebut.

"Kegiatan ini menjadi forum strategis bagi kita semua karena ada kebijakan dan strategi baru bagaimana reformasi birokrasi yang berdampak kepada masyarakat luas," ujarnya

Menurutnya, sosialisasi ini bisa menjadi stimulus, energi, dan pemahaman bagi pemda tentang yang membawa manfaat bagi masyarakat.

"Tentu sidang asistensi ini menjadi forum yang sangat penting untuk diikuti dari awal sampai akhir dan ini menjadi modal buat kita penataan reformasi birokrasi ke depan di lingkungan Pemerintah Kota ," katanya.

Sebelumnya, Menteri PAN-RB menyampaikan bahwa sosialisasi ini menekankan pentingnya penerapan .

Lihat juga video 'Penuhi Air Bersih Warga, Pemdes Krandegan Sukseskan Program SPAM dari PUPR':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO