Ini Caleg yang Diprediksi Lolos Sebagai Anggota DPRD Kabupaten Bangkalan Periode 2024-2029

Ini Caleg yang Diprediksi Lolos Sebagai Anggota DPRD Kabupaten Bangkalan Periode 2024-2029 Gedung DPRD Kabupaten Bangkalan.

BANGKALAN, BANGSAONLINE.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bangkalan telah merampungkan rekapitulasi perolehan suara di tingkat kabupaten, Selasa (5/3/2024) kemarin.

Berdasarkan rekapitulasi penghitungan suara, PKB memperoleh suara terbanyak mencapai 148.803, disusul PDIP 103.803 suara, dan peringkat ketiga Gerindra 87.566 suara.

Baca Juga: Tingkatkan Keamanan Perempuan dan Anak, DPRD Bangkalan Upayakan Dua Raperda Selesai Tahun ini

Dari jumlah suara tersebut, PKB diprediksi bakal mengamankan 9 kursi DPRD Bangkalan, sekaligus menempatkan kadernya sebagai ketua dewan.

Sementara partai lainnya, PDIP diprediksi meraih 7 kursi, Gerindra 6 kursi, PPP 6 kursi, Golkar 4 kursi, Nasdem 4 kursi, PAN 5 kursi, Demokrat 4 kursi, Hanura 2 kursi, serta Gelora dan Perindo masing-masing 1 kursi.

Adapun nama-nama caleg yang diprediksi lolos ke parlemen sebagai berikut:

Baca Juga: Dewan hingga Akademisi Desak Polisi Jerat Pembunuh Mahasiswi di Bangkalan dengan Hukuman Mati

Dapil 1 (Bangkalan, Arosbaya, dan Socah)

  1. Lukman Hakim (PKB)
  2. Rokib (PDIP)
  3. Agus Suwito (PDIP)
  4. Reza Teguh Wibowo (Gerindra)
  5. H. Abdul Aziz (PPP)
  6. Drs. H. Mohammad Asad Asjari (Golkar)
  7. Mohammad Ishlahuddin (PAN)
  8. Fadhor Rosi (Demokrat)
  9. Mahmudi (Hanura)

Dapil 2 (Klampis, Sepuluh, dan Geger)

  1. Abdul Aziz A (PKB)
  2. Fahri (PKB)
  3. Solihin (PAN)
  4. Suyitno (PDIP)
  5. H. Fatkurrahman ( PDIP)
  6. Andul Wahed (PPP)
  7. Moh. Syukur (Nasdem)
  8. Marid (Golkar)
  9. Abd. Hakim (Gerindra)

Dapil 3 (Tanjung Bumi, Kokop, dan Konang)

  1. Dedy Yusuf (PKB)
  2. Madrim (PKB)
  3. Hobir (PPP)
  4. Samsol (Gelora)
  5. H. Takdir Mukjizat (PAN)
  6. Agus Kurniawan (Demokrat)
  7. Efendi (Gerindra)
  8. Mustakim Fatah (Hanura)
  9. Fauzi (Nasdem)

Baca Juga: KPU Bangkalan Gelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024

Dapil 4 (Blega, Galis, dan Modung)

  1. Fuad Hasyim (PKB)
  2. Moh.Rofik (PPP)
  3. As'ad (PDIP)
  4. Mohammad Sholeh (Perindo)
  5. Robbi Ismail (Gerindra)
  6. Abdul Manaf (Demokrat)
  7. Ruda Mandala Putra (PAN)
  8. Imam Wahyudi (Nasdem)
  9. Mathari (Golkar)

Dapil 5 (Burneh dan Tanah Merah)

  1. A. Aziz Maulana (PKB)
  2. Tohir (Nasdem)
  3. Syaiful (PPP)
  4. Ambar Pramudya Wardani (Gerindra)
  5. KH. Mukaffi (Golkar)
  6. Zainuddin (PAN)

Dapil 6 (Kamal, Labang, Kwanyar, dan Tragah)

  1. Hotib Marzuki (PKB)
  2. Mohammad Hotib (PKB)
  3. Nur Hakim (PDIP)
  4. Khoirul Umam (PDIP)
  5. Anton Bastoni (Gerindra)
  6. Sonhaji (PPP)
  7. Ha' i (Golkar)
  8. Nur Arif (Demokrat)

Baca Juga: Ketua DPRD Bangkalan Ajak Seluruh Pihak Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada 2024

(uzi/rev)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO