Resep Kue Kurma Rendah Kolesterol, Hidangan Manis Idul Fitri

Resep Kue Kurma Rendah Kolesterol, Hidangan Manis Idul Fitri Resep Kue Kurma Rendah Kolesterol, Hidangan Manis Idul Fitri. Foto: Ist

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Kurma dapat diolah menjadi beragam menu kue lebaran. Kue kurma dibuat dengan bahan margarin rendah lemak, butir telur, gula tepung, kuning telur, tepung terigu, susu bubuk skim, baking powder, cokelat bubuk dan kurma.

Dikutip dari buku Resep Favorit untuk Usaha: Kue Kering Rendah Kolesterol karya Ide Masak tahun 2013, berikut :

Baca Juga: Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam Gurih dan Praktis

Bahan:

-200 gram margarin rendah lemak

-100 gram gula tepung

Baca Juga: 5 Makanan yang Bisa Menurunkan Gula Darah dengan Cepat

-1 butir telur

-1 kuning telur

-25 gram cokelat bubuk

Baca Juga: Resep Semur Tahu Telur Puyuh, Makanan Berkuah yang Menghangatkan Tubuh

-225 gram tepung terigu

-25 gram susu bubuk skim atau tanpa lemak

-1/2 sdt baking powder

Baca Juga: 5 Jus yang Bisa Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi

-100 gram buah kurma, potong-potong

Cara mmebuat kue kurma rendah kolesterol:

1. Kocok margarin dan gula hingga larut, masukkan telur satu persatu sambil terus dikocok secara merata.

Baca Juga: Resep Tom Yum Seafood, Makanan Thailand yang Menggugah Selera

2. Masukkan berturut-turut sambil diayak: tepung terigu, susu bubuk, cokelat dan baking powder, sambil diaduk rata. Masukkan buah kurma, aduk secara rata kembali.

3. Siapkan oven dengan suhu 150 derajat celsius. Ambil satu sendok makan adonan, letakkan di loyang datang yang sudah diolesi margarin, rapikan.

4. Panggang selama 25 menit hingga kue matang.

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini 20 November 2024

5. Kue kurma siap disajikan.

(ans) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Mahasiswa Indonesia Bekerja Part Time Sebagai Petani di Jepang, Viral Karena Gajinya, ini Kisahnya':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO