SURABAYA, BANGSAONLINE.com – Kota Surabaya sebagai Ibu Kota Provinsi Jawa Timur memiliki banyak media massa, baik media cetak maupun media online. Dan tentu saja media elektronik TV dan radio.
Di bawah ini daftar media cetak dan online yang terbit di Surabaya dan Jawa Timur.
Baca Juga: Indeks Kemerdekaan Pers Nasional Turun Lagi
1.Jawa Pos
2.Surya
3.HARIAN BANGSA
Baca Juga: Dewan Pers Siap Cabut Izin Media Jika Oknum Wartawan Terbukti Lakukan Intimidasi Hingga Pemerasan
4. Malang Posco Media (Malang)
5.Radar Surabaya
6.Memorandum
Baca Juga: Jelang Pilkada 2024, AJI Bojonegoro Ingatkan Jurnalis dan Media Bersikap Independen
7.Pojok Kiri
8.Surabaya Pagi
9.Bhirawa
Baca Juga: Melarang Investigasi, Dewan Pers Tolak Draf Revisi UU Penyiaran
10.Duta Masyarakat
Sedangkan media online yang sudah tersertifikasi administratif dan faktual Dewan Pers di Kota Surabaya, antara lain:
1. suarasurabaya.net
Baca Juga: Puncak Peringatan HPN 2024, PWI Tuban Ajak Kades Diskusi Bareng Dewan Pers
2. BANGSAONLINE.com
3.jatim.tribunnews.com
4..jawapos.com
Baca Juga: Hindari Conlict of Interest, Perusahaan Pers Tak Masuk Komite Publisher Right
5. surya.co.id
6 nawacita.co
7.jatimnow.com
Baca Juga: Perpres Hak Penerbit Telah Diteken, Jokowi Ingin Kerja Sama Pers dan Platform Global Lebih Adil
8. lenteratoday.com
9. surabaya.tribunnews.com
10..global-news.co.id
Baca Juga: Menkominfo Pastikan Perpres Publisher Rights Segera Disahkan
11.LensaIndonesia.com
12.Memorandum.co.id
13.Jatimpos.co
14.ngopibareng.id
15.ketik.co.
16. beritajatim.com
dan media-media lain.
Silakan para pimpinan media di Kota Surabaya yang sudah terverifikasi administratif dan faktual Dewan Pers, tapi belum tercantum dalam daftar media, mengirim nama medianya untuk melengkapi daftar media kota Surabaya.
Himbauan ini semata untuk melengkapi data media di kota Surabaya. Bukan kewajiban atau keharusan.
Silakan kirim ke bangsaonline sehingga data ini benar-benar lengkap. Terimakasih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News