Jeans Bekas dan Karung Goni Disulap Jadi Tas

Jeans Bekas dan Karung Goni Disulap Jadi Tas Tampilan tas dari celana jean bekas. foto: rizki darmawan/ BANGSAONLINE

Disisi lain, dirinya pun juga membuka pelatihan dan mentoring untuk membuat kerajinan tas bagi orang yang berminat. Ratusan orang telah mengikutinya dan puluhan di antaranya banyak yang sudah membuka usaha sendiri. “Kemarin di Situbondo banyak yang menginginkan kotanya menjadi jujukan dalam mengembangkan usaha tersebut,”ungkap dia. (rizkyalvian/UTM)