ACT-MRI Kediri Salurkan Bantuan untuk Korban Angin Puting Beliung Tulungagung

ACT-MRI Kediri Salurkan Bantuan untuk Korban Angin Puting Beliung Tulungagung Rohmat dan istrinya saat menerima bantuan dari Tim ACT-MRI Kediri. foto: ist.

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - () Kediri menyalurkan bantuan logistik kepada sejumlah korban terdampak puting beliung di . Bantuan diberikan kepada warga yang rumahnya mengalami kerusakan di Dusun Temon Desa Sukorejo, Kecamatan Karangrejo, Kabupaten , Kamis (20/1).

Menurut Muhammad Nur Ichwan, Tim Program Kediri, berdasarkan tinjauan di lapangan pada Rabu (19/01/2021) kemarin, sebanyak 50 rumah rusak ringan dan 1 rumah rusak sedang, dengan kondisi ruang tamu, ruang tengah, dapur, kamar, dan atap roboh.

Baca Juga: Kurang dari 24 Jam, Polresta Sidoarjo Tangkap Suami yang Bunuh Istri di Krian

Meski bencana puting beliung tersebut tidak sampai menimbulkan korban jiwa, namun terdapat kerusakan material yang lumayan parah. Salah satunya rumah Rohmat (63 tahun).

Kini, lanjut Ichwan, berdasarkan pantauan tim dan relawan MRI, di lokasi terdampak angin putting beliung masih banyak ditemui pohon ambruk yang berserakan di beberapa lokasi.

"Rumah-rumah yang rusak dan fasilitas umum juga belum seluruhnya diperbaiki. Pada saat ini pun beberapa lokasi lain di juga mengalami angin puting beliung susulan, di antaranya di desa Talang, Kecamatan Sendang, Kabupaten . Masyarakat setempat diharap berhati-hati menghadapi kondisi ini," ujarnya.

Baca Juga: Warga Tulungagung Meninggal, Diduga Keracunan Nasi Hajatan dari Blitar

Sementara warga menyambut baik hadirnya kedermawanan .. “Sebenarnya saya sudah pasrah dengan kondisi rumah saya akibat bencana yang menimpa. Bantuan ini merupakan rezeki tersendiri bagi kami. Terima kasih Kediri,” ungkap Rohmat saat dikunjungi Tim -MRI di rumahnya. 

Sekadar diketahui, puluhan rumah di Desa Sukorejo, Kecamatan Karangrejo, Kabupaten mengalami kerusakan terkena angin puting beliung Senin (17/01/2021) lalu. Angin puting beliung juga menyebabkan beberapa pepohonan roboh dan menimpa rumah. Akibatnya bagian rumah warga banyak yang hancur terkena pohon yang tumbang. (uji/rev)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Pria di Tulungagung Pepet Perempuan Pengendara Motor Sambil Masturbasi ':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO